Sabtu, 29 Agustus 2009

remaja

KONSEP REMAJA

Remaja dalam bahasa Inggris disebut “adolesfence” berasal dari bahasa latin yaitu “adolescese” yang berarti tumbuh kearah kematangan. Kematangan itu bukan hanya bersifat fisik saja namun juga kematangan sosial dan psikologis (pratiwi, 2005).

Definisi remaja menurut WHO tahun 1974, remaja adalah suatu masa ketika:

Individu berkembang dari saat pertamakali ia menunjukkan tanda-tanda seksual sekundernya sampai ia mencapai kematangan seksual

Individu mengalami perkembangan psikologis dan pola identifikasi dari kanak-kanak menjadi dewasa

Terjadi peralihan dari ketergantungan sosial ekonomi yang penuh kepada keadaan yang relatif lebih mandiri (Sarwono, 2006)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar